Permainan Boy-Boyan
Permainan tradisional boy-boyan
dikenal dengan nama
Pecah Piring atau Gebokan. Dalam permainan ini dibutuhkan bola dan pecahan
genteng atau benda lain untuk disusun ke atas, sehingga berbentuk menara.
Teknik
dan Aturan Permainan
•
Buatlah dua kelompok dengan jumlah pemain dalam setiap kelompok 2-10 anak.
•
Siapkan bola dan pecahan genteng untuk disusun ke atas.
Cara
Bermain
•
Tentukan pemain yang pertama memulai permainan dengan melakukan
hompimpa.
•
Pemain yang menang pertama, merobohkan menara genteng dengan menggunakan bola
dari jarak tertentu.
•
Selanjutnya, pemain yang menang harus menyusun kembali menara genteng yang
berserakan tersebut
sambil menghindari tembakan bola dari pemain yang kalah.
Jika pemain yang menang terkena tembakan,
maka akan menjadi pemain yang kalah
dan sebaliknya.
•
Sementara pemain yang menang lainnya terus berjuang menyelesaikan susunan
menara genteng tersebut.
Jika pemain yang menang berhasil menyusun pecahan
genteng berarti permainan selesai.
Permainan tradisional boy-boyan
dikenal dengan nama
Pecah Piring atau Gebokan. Dalam permainan ini dibutuhkan bola dan pecahan
genteng atau benda lain untuk disusun ke atas, sehingga berbentuk menara.
Teknik
dan Aturan Permainan
•
Buatlah dua kelompok dengan jumlah pemain dalam setiap kelompok 2-10 anak.
•
Siapkan bola dan pecahan genteng untuk disusun ke atas.
Cara
Bermain
•
Tentukan pemain yang pertama memulai permainan dengan melakukan
hompimpa.
•
Pemain yang menang pertama, merobohkan menara genteng dengan menggunakan bola
dari jarak tertentu.
•
Selanjutnya, pemain yang menang harus menyusun kembali menara genteng yang
berserakan tersebut
sambil menghindari tembakan bola dari pemain yang kalah.
Jika pemain yang menang terkena tembakan,
maka akan menjadi pemain yang kalah
dan sebaliknya.
•
Sementara pemain yang menang lainnya terus berjuang menyelesaikan susunan
menara genteng tersebut.
Jika pemain yang menang berhasil menyusun pecahan
genteng berarti permainan selesai.